Ya sudah langsung saja ke intinya, inilah Beberapa ungkapan yang sering di ucapkan dalam anime.
Kalian pasti sering mendengar ungkapan-ungkapan yang selalu di ulang-ulang di ucapkan oleh para karakter Anime. Nah berikut Beberapa ungkapan yang sering diucapkan secara berulang-ulang oloeh para karakter yang ada di Anime dalam Bahasa Jepang dan dalam Bahasa Indonesia'nya.
Ya sudah langsung saja ke intinya, inilah Beberapa ungkapan yang sering di ucapkan dalam anime.
- Baka yarou ! = Dasar Bego!
- Wakatta = Oke, ngerti.
- Sou ne .. = Begitulah...
- Masaka.... = Nggak mungkin..... (ah masa .....)
- Naru hodo = Oh gitu
- Yokatta... = Syukurlaah....
- Hontou ni? = Bener gitu?
- Kimi wa boku no mono = kamu milikkuuu
- Ki o tsukete ne = Hati-hati yah~
- Onaka ga suita = Aku laperr
- Itadakimassuuu = Selamat Makaaannn
- Ii yume wo mite ne = Mimpi indah yah,
- Yatta ! = Horee!
- Kawaisou ni... = kasian...
- Chotto matte ! = Tunggu bentar!
- Uso tsuki ! = Tukang bohong!
- Uso Jyanai! = Jangan bohong!
- Nan da yo!? = Ape lu !?
- Damareeee! = Dieeemmm!
- Omae wa kankei nai darou.. ! = Bukan urusanmu..!
- Mata ne / Mata yo ~ = Sampe jumpa~
- Oyasumi = Met istirahat (Met Tidur)
- Jibun no seida = Salah sendiri
- Hitomebore datta no yo... = Cinta pada pandangan pertama...............(cikiciew)
- Doki-doki shichatta yo... = Aku jadi deg-degan nih...
- Suki da .. = Aku suka kamu
- Kareshi ga iru no ? = Udah punya pacar?
- Bukkoroshite yaruuu! = Akan kubunuh kauuu! (bisanya diucapkan kalau lagi pada berantem)
- Kusso !! = Ta* !! / Br*ngs*k !! (diucapkan oleh kaum laki-laki dalam anime kalau lagi kesel)
- Kimi no katte da! = Terserah kamu dah!
- 39 (baca : sankyuu ) = Makasih
- Ittekimasu = Aku berangkat
- Itterasshai = Silahkan berangkaat (jawaban dari ittekimasu) (Shinchan selalu kebalik berkata "itterasshai" kalau mau pergi keluar rumah -_- )
- Kami nomi zo shiru sekai = Dunia hanya tuhan yang mengetahui..(ini sih judul anime... hehe)
- Aitai naa = Kangen nih... >.<
- Ima made arigatou.. = Makasih untuk segalanya... (kalau mau putus biasnaya suka ngomong gini deh)
- Do iu koto? = Maksudnya apa?
- Chigau yo ! = Salah kok!
- Dame da yo! = Ga boleh! (Jangan!)
- Kocchi kocchi = Sini sini
- Naicha ikenai yo! = Jangan nangis!
- Anata dare na no? = kamu siapa?
- Ii yo .. = Boleh..~
- Boku, kimi no koto suki da yo = Aku suka kamu....(loh)
- Dou sureba ii? = Apa yang harus aku lakukan?
- Yamete yo! = Berhentii!
- Bochi-bochi ganbari yaa! = (entah apa artinyah, namun biasanya ungkapan ini untuk memberikan semangat kayak "Ganbatte")
- Anata ga itooshii = Aku sayang kamyu
- Aite ni shinaide! = Jangan diladeni!
- Ikemen = Cowok keren
- Ichiyazuke = Sistim kebut semalam/sks
- Ki ni shinai = Emang gw pikirin..
- Kogyaru = Anak baru gede/ABG
- Suki ni shiro! = Terserah elo deh!
- Shitta kaburi = Sok tau, belagu
0 komentar:
Post a Comment
Buat Yang Mau Komentar , Tolong Komentar Sesuai Topik Postingan Dan Jangan Membuat Komentar Spam.